LUMAJANG | JATIMSATUNEWS.COM: Dalam menyambut HUT RI yang ke 78 hari ini tgl 17 september desa banyuputih lor kec.randuagung kab.lumajang turut menyemarakkan HUT RI ke 78 dengan acara pawai /karnaval yang di ikuti oleh 29 peserta dari beberapa dusun desa banyuputih lor di buka dengan nomer urut 1 TK Dharma wanita banyuputih lor dan di ikuti oleh SDN 01 balor begitu semarak dengan memakai pakaian adat berjoget bersama serempak di lanjutkan peserta umum yang tak kalah meriahnya memakai atribut jaman kolonial belanda dengan atraksi perang melawan penjajah rakyat indonesia menang hanya dengan bersenjatakan bambu runcing walau tampak pahlawan RI dalam drama kolosal dalam pawai tersebut gugur 1.
Dapat sorakan serta tepuk tangan dari penonton yang berjejer dari pagi sudah menanti iring-iringan pawai karnaval/pawai tersebut,
Dengan bergembira para masyarakat sekitar dan dari luar desa balor turut menyaksikan kemeriahan pawai /karnaval HUT RI 78. menurut salah satu warga bapak supri selaku pak RT 08 rw 03 dusun Gayaman menyampaikan baru kali ini desa banyuputih lor mengadakan acara pawai semeriah ini dan mandapat antusias dari 29 peserta dari berbagai dusun dan RT menurut pak supri warga berlatih sejak 1 bulan yang lalu sebelum hari pelaksanaan yg di tentukan panitia tgl 17 september ini ,tidak mengenal lelah tiap malam berlatih untuk mandapat hasil yang maksimal tuturnya" kami tidak mengharap kemenangan mas yang kami harap cuma hasil pertunjukan kami maksimal sehingga masyarakat puas dan kami pun puas sebenarnya apa yang kita persembahkan sekarang untuk RI tidak sebanding dengan perjuangan para pejuang 45 untuk memerdekakan negeri ini.jadi kami masyrakat wajib berterimakasih dan menghormati para pejuang 45 dengan menyemarakkan HUT RI yang skrng usianya mencapai 78. (cak edy)